Cara Mewarnai Rambut Menggunakan Photoshop

Cara Mewarnai Rambut Menggunakan Photoshop

Sekarang memang masih jaman semir semir atau ngecat rambut biar terlihat lebih indah dan hanya untuk nampang sebgai foto profil di media sosial. Udah tidak jamannya lagi kalo kayagituan. Nah sekarang aku akan mengajari kamu olah photoshop mewarnai rambut.

Untuk mewarnai rambut memiliki 2 cara. Dari dua cara tersebut sedikit berbeda. Perbedaan akan terlihat dari kedua cara.

Untuk Cara yang pertama ini kamu akan lebih mudah dalam mewarnai rambutnya karena bersifat otomatis.
Sebelumnya aku kasih gambar sample jika kamu belum memiliki gambar target yang akan diedit.

Mewarnai Rambut Menggunakan Photoshop 

Cara Pertama Mewarnai Rambut menggunakan photoshop :

1. Buka Photoshop dan masukan gambar yang akan di edit.

Cara Mewarnai Rambut | Photoshop

2. Gunakan Polygonal lasso tool

Cara Mewarnai Rambut | Photoshop


3. Seleksi bagian rambut menggunakan Polygonal lasso tool, contoh seperti gambar di bawah ini:


Cara Mewarnai Rambut | Photoshop

4. Selanjutnya klick image > adjustment > Variations

Cara Mewarnai Rambut | Photoshop

5. Pilih warna dengan mengeklick pilihan warna yang ada secara otomatis dan jika sudah tekan Ok

Cara Mewarnai Rambut | Photoshop

6. Maka hasilnya akan terlihat seperti gambar di bawah ini :

Cara Mewarnai Rambut | Photoshop

Cara Kedua Mewarnai Rambut menggunakan photoshop :

1. Buka Photoshop dan masukan gambar yang akan di edit.

Cara Mewarnai Rambut | Photoshop


2. Gunakan Polygonal lasso tool

Cara Mewarnai Rambut | Photoshop


 3. Seleksi bagian rambut menggunakan Polygonal lasso tool, contoh seperti gambar di bawah ini:

Cara Mewarnai Rambut | Photoshop

4. Selanjutnya klick image > adjustment > Color Balance...

Cara Mewarnai Rambut | Photoshop




5. Kemudian sesuaikan dengan warna yang kamu kehendaki

Cara Mewarnai Rambut | Photoshop


6. Jika sudah Klick Oke. Maka hasilnya terlihat seperti gambar di bawah ini


Cara Mewarnai Rambut | Photoshop



Semoga Bermanfaat
Semoga Sukses.

Related Posts:

2 Responses to "Cara Mewarnai Rambut Menggunakan Photoshop"

ppob said...

tpi warnananya kelihatan g' asli...
kurang natural...!!

Cakra Amiyantoro said...

itu hanya sekedar contoh saja. jika kamu membuatnya dengan lebih teliti alias mewarnainya pergupal helai ya terlihat lebih keren lagi.

Makasih dah berkunjung :)

Post a Comment

Silahkan Komentar dengan menggunakan bahasa yang sopan.

Ohya kalo mau komentar jangan panggil saya yang terlalu berlebihan, panggil saja teman atau kawan atau sebagainya :)

Jangan lupa share info dari blog ini ke sosmed. Karena sukses berawal dari saling berbagi satu sama lain. :)

Salam Sukses